Dewasa ini bisa dikatakan ada begitu banyak tutorial hijab syar’i yang bisa menjadi inspirasi untuk muslimah. Berikut ini beberapa tips atau tutorial hijab syar’i untuk Anda yang ingin tetap tampil sederhana tapi tetap sesuai dengan syariat Islam.
Anda hanya perlu menyesuaikan dengan warna serta model outfitnya saja. Lalu bagaimana cara menggunakan hijab syar’i instan?
a. Pertama jangan lupa menggunakan Ciput atau dalaman terlebih dahulu
b. Untuk hijab instan biasanya tidak serumit hijab lainnya. Karena lebih praktis maka lebih mudah digunakan.
c. Biasanya Anda hanya perlu menyampaikan salah satu sisinya ke bagian bahu lalu menambahkan Bros agar tetap bisa menutup dada.
d. Namun ingat pastikan pilih yang bahannya tebal dan tidak menerawang yah.
Hijab bukan hanya pakaian atau penutup kepala, bukan pula sebagai alat untuk mengikuti tren. Namun hijab syar’i adalah bentuk kehormatan seorang wanita. Bahkan ada pepatah yang mengatakan jika ingin melihat bentuk malu seorang muslimah maka lihatlah bagaimana dia berpakaian. Semoga bermanfaat.